Pages

Wednesday 18 September 2013

How to say "upil" in English? (Jangan dibaca kalo lagi makan)

Sekali lagi.. please jangan dibaca kalo lagi makan,,, berdampak buruk untuk orang-orang sensitif..

Mungkin obrolan ini agak jorok dikit ya... wkwkwk,, maklum lagi dikit bahasan.. kali ini yang bakal aku bahas adalah soal upil... hmm.. bukan teori kimia atau teori terciptanya upil dan lain sebagainya. Tapi lebih ke arah tranlasisasi (translation), hehe kena demam Vicky.


Jujur aja, meskipun jurusan bahasa inggris, ttak semuanya aku tahu. Dan upil, serta benda-benda lain banyak sekali yang aku nggak tahu. Sampai suatu ketika, ada yang tanya... "kalo upil bahasa inggrisnya apa?"

Seingatku,Upil = kotoran hidung ... aku berpikir apa mungkin itu disebut "Nose shi_t".
Aku cukup terhenyak dengan sebuah kata nan sederhana, cuma 4 huruf ini,  membuat aku bingung. Aku da coba buka lemari-lemari berisi kamus di otakku untuk menterjemahkan.. ternyata.. tak jua kutemukan.

Sampai akhirnya, kuputuskan bertanya pada eyang google. Satu hal yang aku tahu, kalo soal klat, aku harusmasuk ke ruangan eyang yang bernama, Google Translate.

Benar saja, aku ketikkan upil dan terdeteksi bahasa indonesia. Dan selanjutnya kupilih translate ke inggris. Yang aku dapatkan adalah "Booger".

Excited juga.. padahal cuma sebuah upil....
tapi saatu hal yang aku pelajari dari kasus ini adalah... aku perlu banyak belajar lagi
bahkan colokan listrik aku nggak tahu apa bahasa inggrisnya..
^_^ hehee

No comments:

Post a Comment